AutoMobil77.BlogSpot.Com. Salah satu jenis mobil hatchback keluaran asal Suzuki yang mengusung kapasitas mesin berkapasitas 1000 (cc) dengan kode mesin K12 engine dengan DOHC. Pada catatan Torsi Maksimum jenis mobil Hatchback ini tercatat 113 (nm) pada putaran mesin 4.500 (rpm) dan pada Daya Maksimum yang dihasilkan tercatat 85 (ps) pada putaran mesin 6000 (rpm). Rasio kompresi mobil ini cukup baik yakni tercatat pada perbandingan 1 : 10, rasio yang baik ini berkat Sistem Electronic Fuel Injection (EFI) yang disematkan pada mobil hatctback besutan Suzuki ini. Dengan teknologi EFI yang telah disematkan maka membuat mobil ini juga dikategorikan sebagai mobil irit bbm.
Harga Mobil Suzuki Splash Dan Spesifikasi
Sistem Transmisi yang digunakan pada Mobil keren Suzuki Splash ini adalah sistem transmisi manual dengan 5-kecepatan serta FWD sebagai sistem pengerak pada transmisinya. Mobil ini terlihat sangat mungil ditambah untuk ukuran dimensinya yakni 3.715 x 1.680 x 1.618 (mm), jarak celah tanah 170 (mm) dan jarak pada sumbu roda yakni 2.360 (mm) serta jarak pijak depan dan belakang masing-maing adalah 1.470 (mm) dan 1.480 (mm), untuk berat kosong pada mobil ini sebesar 1.015 (kg).
Pada sistem pegas yang diterapakan pada mobil ini, dimana suzuki sendiri mengandalkan sistem suspension depan MacPherSon Strut & Pegas Koil dan Torsion Beam & Pegas Koil pada sistem bagian rear-suspension. Cakram berventilasi serta tromol pada sistem pengereman juga disematkan sistem pengereman mobil ini. Fitir-fitur keselmatan seperti Air Bag, ABS, serta Stability Control juga ikut disematkan dalam mobil jenis hatchback besutan Suzuki ini.
Untuk jenis dan harga mobil suzuki splash yang ditawarkan, Suzuki sudah menyediakan 2 jenis Suzuki Splash, dimana untuk harga yang ditawarkan untuk kedua type tersebut berbeda pula. 2 variant yang dimaksud adalah Suzuki Splash Manual yang dibandrol dengan harga Rp. 140.000.000,00 sedangkan untuk Suzuki Splash Automatic yang dibandrol dengan harga Rp. 151.000.000,00.
Showing posts with label Suzuki. Show all posts
Showing posts with label Suzuki. Show all posts
Home » Posts filed under Suzuki
Harga Mobil Suzuki Splash & Spek
Harga Mobil Suzuki Swift Dan Spesifikasi
Pada ukuran dimensinya yakni sebesar 3.695 x 1.690 x 1.500 (mm) serta dengan celah tanah 140 (mm) dan memiliki jarak sumbu roda 2.380 (mm) dan jarak pijak depan sebesar 1.470 (mm) dan pada jarak pijak belakang sebesar 1.480 (mm). Serta radius putar yaitu 4.7 (m). Dengan berat kosong pada mobil ini adalah 1.060 (kg).
Suspension Suzuki Swift ini menggunakan MacPherson Strut
& Pegas Koil pada bagian Front-Suspension dan Torsion Beam & Pegas
Koilpada Rear-Suspension. Serta Cakram Berventilasi dan Tromol telah disematkan
juga pada sistem pengereman Mobil Jenis Hatchback besutan Suzuki ini. Lihat Juga
Harga Mobil Suzuki Karimun Wagon R dan Spek
AutoMobil77.BlogSpot.Com. Akhir-akhir ini
marak sekali akan pembicaraan yang membahas mengenahi mobil irit BBM dan ramah lingkungan. Pabrikan raksasa asal jepang Suzuki tentunya tidak mau melepaskan
peluang pasar yang satu ini. Dengan pencanangan pemerintah tentang mobil murah,
hemat BBM dan ramah lingkungan maka
Suzuki memperkenalkan produk generasi terbarunya yaitu Suzuki Karimun Wagom R. Suzuki Karimun Wagon R merupakan
keluaran terbaru dari keluarga karimun yang tahun lalu diperkenalkan di pasaran
nasional.
Kali ini suzuki
memproduksi mobil dari keluarga karimun dengan ukuran yang lebih besar dengan
kabin yang lebih luas dengan kapasitas 5 penumpang dewasa. Untuk dimensi pada
kendaraan ini berturut-turut panjang lebar dan tinggi adalah 3600mm x 1475mm x
1670mm. Karimun Wagon dibekali dengan mesin berkapasitas 998cc. Dengan mesin
DOHC 3 silinder ini mampu menghasilkan tenaga 68 PS pada putaran mesin 6800
rpm. Sedangkan torsi maksimum yang dihasilkan pada kendaraan ini sebesar 90 Nm
pada putaran 1500 rpm. Untuk konsumsi BBM tentu mobil ini termasuk dalam
kategori yang irit BBM, sebab mobil
ini telah menggunakan sistem pendistribusian bahan bakar Muti Poin Injection(MPI). Karimun Wagon R ini
memiliki daya tampung bahan bakar sebanyak 35 liter. mobil ini juga tercatat sebagai rival mobil paling irit 2014
Suzuki Karimun Wagon R memiliki fitur-fitur yang tidak kalah
dengan rival-rival sekelasnya seperti Toyota Agya, Daihatsu Ayla, Nissan March,
dan Spark. Untuk fitur keselamatan yang disematkan dalam kendaraan yang satu
ini menarik yaitu berupa keyless entry, Immobilizer dan child proof door lock.
Dilihat dari fitur tersebut maka mobil ini sangat cocok bagi keluarga yang
memiliki anak yang masih kecil. Karimun wagon juga dilengkapi Seat Tray yang
seakan menambah pilihan penyimpanan pada bagian interior mobil.
Selengkapnya Lihat
Selengkapnya Lihat
Daftar Kisaran
Harga
Type Mobil
|
Harga
|
Karimun Wagon R GA
|
Rp. 77,000,000,-
|
Karimun Wagon R GL
|
Rp.
89,900,000,-
|
Karimun Wagon R GX
|
Rp. 99,900,000,-
|
Trik Merawat Interor Mobil
AutoMobil77.BlogSpot.Com. Mobil keren didunia. Selain bagian eksterior, merawat kondisi di dalam kabin
(interior) mobil tak kalah pentingnya, sebab di dalam kabinlah pengemudi dan
penumpang menghabiskan waktunya sat berada di perjalanan. Itulah mengapa kabin
sering dijadikan patokan kenyamanan sebuah mobil. Namun, masih banyak pemilik mobil yang tidak memperhatikan dan bersikap acuh tehadap perawatan kabin
secara menyeluruh. Padalah bila kabin berbau tidak sedap atau kotor akan
membuat kenyamanan terganggu. Untuk itu berikut ini tips bagaimana merawat interior kabin mobil agar kondisi tetap terjaga, nyaman
dan tidak berbau:
1. Dashboard. Bersihkan dashboard dengan cara menggosok
permukaan dengan lembut dam merata dengan campuran air dan sabun cair
secukupnya. Jagann menekan terlalu keras karena kemungkinan akan membuat
dashboard terbaret. Lalu segera lap dengan kain basah agar sabun tidak
mongering yang bisa membuat flek pada dashboard. Apabila sedang parkir, carilah
tempat yang teduh atau gunakan pelindung untuk menutupi bagian kaca mobil guna
melindungi dashboard dari sinar matahari. Pasalnya, sinar matahari yang masuk
akan bertambah 2 kali lipat suhunya disbanding suhu di luar mobil, yang
menybabkan dashboard retak-retak.
2. Plafon. supaya mobil keren bersihkan plafon dengan menggunakan air tetapi
jangan sampai berlebihan, kemudian gosok dengan lap yang tidak terlalu basah.
Sebab, konfigurasi plafon yang berlapis-lapis dan terdiri dari beragam material
membutuhkan perawatan yang khusus. Perlu diketahui, lapisan luar plafon
berbahan sejenis kain wool dan bila kena air, lapisan di atas wool akan menjadi
lembab. Dan bila terjadi kelembaban yang berlebihan akan menimbulkan bau yang
tidak sedap. Selain itu, kelembaban juga menyeebabkan jamur. Segera bersihkan
dengan lap daerah yang telah disikat dan disabun tersebut. Tak lupa saat
mengeringkan hindari penggunaan vacuum cleaner karena bisa menarik plafond dan
mengakibatkan efek gelembung.
3. Karpet. Saat membersihkan karpet, usahakan dilakukan
sesering mungkin, terutama karpet bagian depan. Karena di atas karpet depan
itulah lubang hisap udara kabin AC berada. Jika karpet depan kotor, maka tentu
saja debu akan terhisap blower sehingga AC akan bercampur dengan bau yang tidak
sedap.
4. Jok dan Doortrim. Apabila jok berbahan fabric, akan lebih
mudah lembab di musim hujan. Untuk menjaga agar tetap kering, gunakan vacuum
cleaner dan hindari mengunakan hair dryer. Panas yang menghasilkan pengering
rambut tersebut dapat merusak busa jok. Sehingga menyebabkan busa mengeras.
Lakukan jug pelumasan pada rel jok dengan menggunakan gemuk/penetran yang
sesuai.
5. AC atau penyejuk udara. Pergunakan AC sesering mungkin
saat berkendara. Alat ini adalah bahan pendingin yang digunakan dalam siklus
pendinginan. Refrigerant akan berubah bentuk dari gas menajdi cairan dan kembali
lagi ke bentuk gas. Refrigerant juga mengandung pelumas yang akan melumasi
kompresor AC. Pelumas ini berguna untuk menjaga seal dan pipa tetap lembab,
karena bila kering dan retak akan menimbulkan kebocoran pada pipa-pipa AC jika sudah seprti itu mobil keren jauh.
Harga Mobil Suzuki Ertiga dan Spesikasi
AutoMobil77.BlogSpot.Com. Dengan berkembangnya pasar Otomotif nasional kini Suzuki mengeluarkan produk teranyarnya
yakni Suzuki Ertiga. Mobil jenis SUV keluaran Suzuki ini diluncurkan dengan
fitur yang menarik dan beberapa varian yang masing-masing memiliki Harga yang berbeda. Rincinya Ertiga
ini memiliki tiga varian atau type yaitu GA, GL dan GX. Mobil SuzukiErtiga ini dipasarkan
dengan harga Rp. 146.000.000,00 untuk type GA M/T. Sedangkan Harga
Mobil Suzuki Ertiga GL A/T dipasarkan dengan harga Rp. 173.800.000,00 dan yang terakhir type
GX M/T dipasarkan dengan harga Rp. 174.800.000,00.
Mesin Suzuki
Ertiga yang dijadikan ponggawanya berkapasitas 1.000 (cc) dengan kode
mesin yang digunakan K14B dengan teknologi DOHC-VVT-i, dengan 4 katup 16 Valve. Dan dengan besar kapasitas mesin
yang diusung oleh Suzuki Ertiga , mesin ini mampu menorehkan catatan waktu
Torsi yakni 95 (Nm) pada putaran mesin 6.000 (rpm), kemudian Daya Maksimum
tercatat 95 (Hp) pada putaran mesin 4.000 (atm). Kapasitas tangki yang dimiliki
Suzuki Ertiga ini yakni sebesar 45
liter dan untuk pengkonsumsian bahan bakar, mobil ini termasuk irit BBM dan tentunya masuk dalam deretan dalam persandingan mobil keluarga paling irit atau mobil suv paling irit. Terbukti dnegan rasio
kompresi pada bahan bakar yakni 1 : 10.
Spesifikasi Mobil Suzuki
Ertiga ini mempercayakan penggerak mobil keluarga yang satu ini dengan sistem penggerak type FWD. Kemudian mobil besutan suzuki ini
mempercayakan sistem transmisinya dengan sistem transmisi 5 percepatan. Dimensi
mobil ini masing-masing panjang lebar dan tinggi adalah 4265 X 1695 X 1685 mm. Untuk
sumbu –sumbu rodanya adalah 2.740 mm dan jarak pijaknya sebesar 1.480 mm untuk
depan dan yang belakang memiliki sumbu sebesar 1.490 mm. Kemudian mobil ini
memerlukan radius putar 5,2 m dan berat kosong 1.180 Kg.
Suzuki Ertiga menggunakan sistem Suspensi dimana pada bagian
front-suspension menerapkan MacPherson Strut with Coil Spring lalu pada
Rear-Suspension menggunakan Torsion Beam with Coil Spring. Untuk sistem pengereman
menggunakan Ventilation Disk pada bgain depan serta Trailing Drum pada bagian
belakang sudah disemat kan dalam sistem pengereman SUV besutan Suzuki ini. Lebih jelas tentang Harga Mobil Suzuki Ertiga lihat tabel dibawah. Kalau kita amati dari daftar harga mobil sezuki ertiga, termasuk mobil mpv murah.
Type Mobil
|
Harga Mobil
|
Ertiga GA
|
Rp. 153,300,000,-
|
Ertiga GL Double Blower
|
Rp. 169,300,000,-
|
Ertiga GX Double Blower
|
Rp. 181,300,000,-
|
Ertiga GL Double Blower A/T
|
Rp. 180,300,000,-
|
Ertiga GX Double Blower A/T
|
Rp. 192,400,000,-
|
Ertiga GX MT Elegant Plus
|
Rp. 198,700,000,-
|
Ertiga GX AT Elegant Plus
|
Rp. 209,800,000,-
|
Perbandingan Mobil Toyota Avanza dan Suzuki Ertiga
AutoMobil77.BlogSpot.Com.
Dua merk mobil keluarga, Toyota Avanza dan Suzuki Ertiga memang selalu
menempati rangking teratas dalam hal penjualan mobil. Susul menyusul dan salip
menyalip. Akibatnya, orang yang hendak membeli mobil baru bingung akan memilih
yang mana, karena keduanya sama-sama disanjung oleh penggunanya. Nah, pada
dasarnya membeli barang itu sesuai dengan kebutuhan dan selera masing-masing
orang, termasuk membeli mobil. Maka dari itu, untuk memperkuat alasan Anda
untuk memilih satu di antara dua merek ini, kami informasikan perbandingan
Toyota Avanza dan Suzuki Ertiga dalam hal fitur keamanan, kenyamanan, mesin,
dan roda penggerak serta dimensi dan dapatkah mobil ini dimasukkan dalam kategori mobil irit bbm atau mobil suv paling irit, mobil suv terbaik, mobil keluarga pilihan.bagaimana menurut anda Simak dan nilai.
Fitur Keamanan
Siapa pun yang ingin membeli mobil baru tentu memperhatikan
fitur yang satu ini. Bagusnya, baik Toyota Avanza maupun Suzuki Ertiga,
keduanya sudah memiliki fitur ini. Secara detail, Ertiga dilengkapi dengan
fitur keamanan berupa immobilizer atau smart key yang memungkinkan kunci kontak
tidak dapat diduplikat dan belum dimiliki oleh Toyota Avanza. Selain itu,
Ertiga tipe GX sudah dilengkapi dengan airbag system dan rem ABS + EBD. Sedangkan fitur keamanan yang melekat pada Toyota Avanza adalah adanya dual
airbag system untuk semua tipe, dari yang terendah hingga yang tertinggi.
Selanjutnya, untuk Toyota Veloz yang keluar tahun lalu, juga sudah dilengkapi
dengan rem ABS.
Kenyamanan
Setelah memilih aman, Anda tentu mencari kenyamanan dalam
berkendara juga. Kenyamanan ini berhubungan erat dengan AC yang disematkan pada
masing-masing mobil MPV ini. Pada Toyota Avanza semua tipe sudah terpasang AC
double blower yang tentunya akan membuat Anda semakin nyaman saat berkendara.
Sedangkan Suzuki Ertiga hanya menyematkan AC double blower pada tipe GL dan GX
saja.
Mesin
Suzuki Ertiga dibekali dengan mesin 1.400 cc, sedangkan
mobil Avanza memberikan 2 pilihan mesin, yaitu 1.300 cc dan 1.500 cc. Toyota
Avanza dapat menyemburkan tenaga hingga 92 PS pada 6.000 rpm (varian 1,3 L) dan
104 PS pada 6.000 rpm (varian 1,5L) dengan torsi maksimum berturut-turut 116 Nm
pada 4.000 rpm dan 136 Nm pada 4.000 rpm. Sedangkan Suzuki Ertiga menyemburkan
daya maksimal 95 PS pada 6.000 rpm dengan torsi maksimum 130 Nm pada 4000 rpm.
Roda Penggerak
Roda penggerak dari Suzuki Ertiga adalah roda depan, berbeda
sekali dengan Avanza yang menggunakan roda penggerak roda belakang. Seperti
diketahui, roda penggerak belakang memungkinkan Anda untuk mendapatkan performa
mesin yang baik saat berada pada tanjakan. Sehingga mobil juga tidak terlalu ngoyo
dalam bekerja. Dimensi Soal dimensi, Suzuki Ertiga lebih panjang dan lebih
lebar dari pada Toyota Avanza yaitu 4.256 mm versus 4.140 mm untuk panjang,
1.685 mm versus 1.660 mm untuk lebar. Keduanya memiliki tinggi yang sama yaitu
1.695 mm. Itulah perbandingan Toyota Avanza dan Suzuki Ertiga. Lalu mana yang
Anda prioritaskan dari kategori yang disebutkan di atas? Ada satu kategori yang
juga perlu Anda pertimbangkan, yaitu harga Ertiga dan harga Avanza.
Memilih Mobil Keluarga Paling Irit
AutoMobil77.BlogSpot.Com. Bagi anda yang ingin memelih mobil
keluarga salah satu dari mobil berikut ini mungkin bisa menjadi alternatif
pilihan yang akan membuat anda merasa puas. Tentunya kendaraan yang dapat
memenuhi kapasitas lebih, kenyamanan, keamanan, kepraktisan dan efisiensi
menjadi kunci utama dalam memilih kendaraan untuk keluarga.
Selain hal-hal yang
saya sebutkan diatas harga yang terjangkau akan menjadi daya tarik tersendiri
bagi anda untuk menentukan pilihan dalam memilih kendaraan bagi keluarga. Ada
beberapa kendaraan yang bisa dipertimbangkan dalam memilih kendaraan keluarga.
Saat ini kendaraan penumpang sudah memiliki tingkat kepraktisan yang baik,
selain itu faktor keamanan pun juga telah ditingkatkan dengan efisiensi yang
lebih baik.
Yang pertama adalah Daihatsu
luxio yang hadir dngan 5 faktor diatas dengan nyaris sempurna. Antara lain
dengan pintu geser yang telah ditingkatkan kepraktisannya, interior yang lapang
dan cantik, dan didukung dengan peforma yang baik tetapi tetap efisien. Untuk
meningkatkan faktor keselamatan kendaraan yang satu ini telah memiliki sistem
pengereman ABS.
Selanjutnya adalah Suzuki APV Luxury. Walau kendaraan ini
masih mengadopsi dapur pacu konvensional, APV Luxury tetap menawarkan kelegaan
kabin yang mampu mengangkut 7 orang. Nuansa kemewahan di tunjukkan dalam kabin
suzuki APV Luxury dngan desain kursi individual captain seat walau kapasitas
penumpang harus dikorbankan.
Dan kendaraan yang satu ini diperuntukkan bagi mereka yang
tidak menyukai mesin dibawah. Toyota
Avanza akan menjadi alternatif kendaraan pilihan yang menawarkan peforma
yang lebih baik. Jika daya angkut bukan menjadi pertimbangan teratas kendaraan
jenis Avanza ini patut di pertimbangkan, sebab selain peforma mobil ini merupakan mobil keluarga paling irit konsumsi bbm dibanding Luxio dan APV. Apalagi mobil-mobil ini mampu menegak bensin premium
tanpa takut mempengaruhi peformanya dan tetap bisa berjalan dengan efisiensi
yang baik.
Spesifikasi dan Harga Mobil Suzuki APV
AutoMobil77.BlogSpot.Com. Mobil mpv murah keluaran Suzuki ini memang lagi dibanjiri oleh peminat. Suzuki APV ini dapat menjadi mobil keluarga pilihan yang memiliki Spesifikasi Suzuki APV Luxury dengan mengusung mesin ber code G15a berkapasitas
mesin 1493cc 16 valve dengan mengusung teknologi injection. Dengan pembekalan ini mampu
menghasilkan tenaga hingga 105 dk pada putaran mesin 6000 Rpm dan mampu
mencapai torsi maksimum 122 Nm pada putaran mesin 3000 Rpm. dengan adanya teknologi masa kini yang telah disematkan didalam mobil keluarga satu ini membuat mobil ini termasuk dalam kategori mobil irit bbm.
Akan tetapi dengan peforma dan tenaga mesin yang di hasilkan kendaraan penumpang yang satu ini hanya menyediakan kapasitas bangku penumpang yang minim. Konfigurasi bangku yang disediakan oleh APV ini hanya di sediakan untuk 7 orang (2-2-3). Keaamanan jadi berkurang karena pada APV Luxury ini tidak disertakan sidtem pengereman ABS. Akan tatapi penggemar mobil yang satu ini dengan fitur yang satu ini yaitu teknologi TECT (Total Effective Control Tecnology) body. Yaitu teknologi fitur keamanan yang mengalihkan energi benturan. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan keamanan jika terjadi tabrakan.
Akan tetapi dengan peforma dan tenaga mesin yang di hasilkan kendaraan penumpang yang satu ini hanya menyediakan kapasitas bangku penumpang yang minim. Konfigurasi bangku yang disediakan oleh APV ini hanya di sediakan untuk 7 orang (2-2-3). Keaamanan jadi berkurang karena pada APV Luxury ini tidak disertakan sidtem pengereman ABS. Akan tatapi penggemar mobil yang satu ini dengan fitur yang satu ini yaitu teknologi TECT (Total Effective Control Tecnology) body. Yaitu teknologi fitur keamanan yang mengalihkan energi benturan. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan keamanan jika terjadi tabrakan.
Berikut akan saya sertakan
spesifikasi guna dijadikan pengetahuan dan pertimbangan sebelum memboyong
kendaraan bagi keluarga yang satu ini ke rumah anda.
Spesifikasi
Spesifikasi
- Panjang : 4225 mm
- Tinggi : 1855 mm
- Lebar : 1655 mm
- Wheelbase : 2625 mm
- Ground Clearance : 175 mm
- Kapasitas mesin : 1493 cc
- Tenaga maksimum : 105 dk/6000 Rpm
- Torsi maksimum : 122 Nm/3000 Rpm
- Transmisi : 4-spd auto/rwd
- Kapasitas tangki : 43 Liter
- Radiur putar : 4,9 Meter
- Bobot : 1325 Kg
- Konsumsi BBM : 13.6 l/10.1 Km/l
Semoga dengan sedikit ulasan diatas bisa membantu bagi para pembaca sekalian untuk memilih spesifikasi untuk kendaraan idaman. Jangan sampai menyesal belakangan...selamat menikmati perjalanan anda dan selalu patuhi rambu-rambu lalu lintas untuk keselamatan perjalanan anda. Lihat Daftar Harga Mobil Suzuki Selengkapnya